" Status YM ""
ukm indonesia sukses: Eksistensi Perlu Untuk Mengembangkan Bisnis

Eksistensi Perlu Untuk Mengembangkan Bisnis


>>>>>Eksistensi Perlu Untuk Mengembangkan Bisnis

SETELAH dua tahun bergerilya di dunia maya untuk menjual dan mempromosikan buku-buku canUknya, Euglnla Sehia memutuskan untuk berjualan di lokasi umum. Niat membawa produknya ke lokasi umum tidak lepas dari dukungan sang suami. Willy Choi.

Saat itu. dia (suaml.Red) bilang ke saya kalau saya mau sukses saya harus menjualnya di tempat terbuka. Kalau hanya lewat lnternet, bisnis saya kurang berkembang dan saya tidak mendapat banyak tantangan." ujar Pia. panggilan akrab Euglnia SUvla.

Akhirnya, pameran menjadi salah satu cara terbaik yang dipiliholeh Pia memulai langkahnya memamerkan produknya Itu ke banyak orang. Pia sadar, mengikuti pameran akan membawa dua hasil yang berbeda, yaitu sukses besar yang artinya produknya disukai banyak orang atau gagal sama sekali.

Temyata hasilnya positif. Pia mendulang banyak pundi di pameran pertama dan buku-bukunya digemariorang. Sejak Itulah, Pia mulai gemar mengikut] berbagai pameran. Dari pameran Inilah. Pia Juga bisa melihat respon masyarakat yang mengunjungi stand-nya.

Oleh karena banyak yang suka. Pia kemudian mencoba untuk membuka stand di pusat perbelanjaan. Stand pertamanya di mall adalah di La Plazza. Kelapagadlng. Hasilnya cukup bagus. Banyak yang suka dan membeli. Tapi akhirnya terpaksa saya tutup," ujar Pia.

Pia memutuskan untuk menutup karena Jarak dan waktu yang tidak memungkinkan Pia untuk mengatur stand-nya. Pta yang kemudian menikah akhirnya pindah rumah yang jaraknya sangat jauh dari Kelapagadlng. Jika dihitung dari sisi biaya, sudah tentu tidak seimbang dengan penghasilan yang la dapatkan.

Stand berikutnya dibuka di Mall Taman Anggrek. Jakarta Barat, dan terakhir dibuka di Living World. Bumi Serpong Damai. Keberadaan stand di dua pusat perbelanjaan Ini membuat Pia bergairah. Baik dari sisi penjualannya dan kreasi yang harus la buat

Kehadiran pembeli yang mampir di stand-nya banyak memberikan Pia Ide baru untuk membuat produk selain buku tulis. Misalnya, ta mendapat ide untuk membuat buku khusus kenang-kenangan bagi anak-anak sekolahan. Atau membuat buku untuk ibu yang sedang hamil.

Buku tersebut bisa digunakan untuk menulis perkembangan anak sejak bayi hingga balita. Pia juga kemudian mengembangkan kreaslnya dengan membuat kartu-kartu ucapan yang banyak dibutuhkan anak-anak remaja saat Ini Jika Ingin memberikan sesuatu kepada orang yang disukainya.

Membuka stand di pusat perbelanjaan membuat Pia bersemangat karena produknya makin dikenal. Jika melalui website, la hanya dikenal oleh mereka yang senang berselancar di dunia maya, kini hampir semua kalangan sudah mengenal produknya. Meski, tidak semua kalangan suka dengan produknya.

"Mereka yang suka dengan produk saya Itu biasanya yang kreatif karena kalau dilihat dari harga, sudah pasti lebih mahal dari buku tulis biasa. Tetapi kalau dilihat dari kreaslnya. sudah sesuai." kata Pia. (wik)

Sumber : Warta Kota

Entri Populer