" Status YM ""
ukm indonesia sukses: Bank Asing Minati UKM

Bank Asing Minati UKM


>>>Bank Asing Minati UKM

USAHA kecil dan menengah menjadi magnet baru bagi kredit perbankan, termasuk bank-bank nasional yang sebagian besar sahamnya dikuasai asing Kondisi ini membuat kalangan UKM memiliki pilihan kredit Persaingan kredit antarbank akan semakin ketat. Sekretaris Jenderal Perhimpunan Bank-bank Umum Nasional Farid Rahman berpendapat, kue kredit UKM sangat besar Bank dapat bermain di ceruk masing-masing karena selalu ada pasar yang tersedia Karena persaingan lebih ketat, pelayanan perbankan kini harus lebih baik," ujar Farid di Jakarta. 

Menurut Ketua Dewan Pimpinan Nasional Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) Bidang Wanita Pengusaha. Wanita Pekerja. Gender, dan Urusan Sosial Nina Tursinah. bank yang dikuasai asing kini mau turun ke lapangan menangkap potensi nasabah kredit UKM yang ada. Menurut Nina, bank asing yang mengincar UKM mempertimbangkan bisnis dalam jangka panjang Sementara perbankan nasional dalam mendekati UKM selalu mempersoalkan biaya tinggi 

Sumber: Kompas.com,Berita Kota



Entri Populer