Seharusnya pemerintah lebih mendorong efisiensi produksi industri dalam negeri a.l dengan kemudahan impor bahan baku bukan sebaliknya mengimpor barang jadi. "Kebijakan ini juga mengancam produk UKM Indonesia secara langsung akibat produk barang jadi yang beredar di dalam negeri yang semakin tak terbendung," katanya, kemarin.
info pasar lukisan dan industri kreatif.http://artkreatif.net/