Halaman

Laba nan Cantik di Salon Kecantikan

10/11/2011
Laba nan Cantik di Salon Kecantikan
Mengupas tawaran waralaba international Beauty and Spa dari Medan



SUDAH menjadi kebutuhan bagi kaum perempuan untuk selalu merawat tubuh dan .wajah agar selalu tampil prima. Nah, salah satu cara mudah untuk memenuhi penampilan itu adalah dengan datang . ke salon kecantikan.

Tentu banyak ragan perawatan bisa didapat di salon. Mulai merawat rambut sampai kuku. Usaha salon kecantikan itu juga semakin lantaran cantik dan prima itu juga sudah menjadi gaya hidup.Salah satu pemilik jasa salon yang ingin memperbanyak gerai adalah PT Schrammek Indonesia Sujadi, pemilik merek salon International Beauty and Spa asal Medan. Mulai September 2011 lalu, salon yang berdiri sejak 1986 itu menawarkan waralaba untuk menambah gerai.

Irene Tan, Manager Marketing dari Schranunek bilang, ada tiga paket waralaba salon International Beauty and Spa yang ditawarkan. Pertama paket express senilai Rp 85 juta. Kedua paket advance senilai Rp 160 juta. Dan ketiga, paket professional senilai Rp 310 juta. "Investasi termasuk fra ch ise fee selama 2 tahun," kata Irene.

Perbedaan ketiga paket itu ada pada jumlah produk, jenis perawatan, dan jenis peralatan salon. Irene memberi contoh, paket advance dan professional mendapat alat perawatan wajah dan tubuh. "Paket express hanya dapat alat perawatan wajah saja," ungkap Irene.

Itu berarti paket express ti-dak bisa melayani perawatan tubuh seperti yang ada pada pakoi advance dan professional, Sementara kelebihan paket professional dari paket ad-rmicp terletak pada peralatan dan jumlah produk "Peralatan untuk paket professional lebih lengkap, promo lebih banyak, dan produk kosmetik beragam," terang Irene.

Namun untuk ketiga paket investasi itu, pewaralaba menyediakan tra iti ing untuk karyawan. Pelatihan itu berupa pengetahuan tentang produk, penggunaan peralatan dan juga kemampuan berbahasa asing. "Investor minimal punya dua karyawan untuk paket express," pungkasnya

Selain itu Iren juga memberikan jaminan penggunaan produk kosmetik berkualitas. Ia mengklaim, salon International Beauty and Spa meng Investor mestimenimangbersaing denganwaralaba yangsudah populer.gunakan produk Dr Med Christine Schrammek, yang diimpor dari Jerman.

I Umk simulasi usaha, Irene menghitung investasi expn ss bisa balik modal selama 2 tahun hingga 3 tahun. Untuk paket advance dan professional bisa balik modal antara 1 - 2 tahun. Untuk mencapai balik modal, -terwaralaba paket express mesti mendulang omzet Rp 25 juta per bulan.

Untuk advance beromzet Rp 40 juta, sedangkan paket professional mesti beromzet lebih dari Rp 50 juta.
Sedangkan jasa di International Beauty and Spa dibanderol mulai Rp 160.000 hingga Rp 3 juta. I ntuk harga produk dijual mulai Rp 50.000 - Rp 500.000. Produk unggulan kami adalah Green Peel, produk perawatan muka herbal," terang [rene.

Amir karamoy, Ketua Dewan Pengarah Waralaba dan License Indonesia (WALI) bilang, salon International Beauty and Spa merupakan sa-lon yang sudah lama dan memiliki banyak pengalaman. Karena sudah lama beroperasi, tentu salon itu sudah memiliki kredibilitas di bisnis jasa salon," terang Amir.

Namun begitu, Amir meminta investor untuk membandingkan layanan beberapa waralaba salon, terutama waralaba salon yang sudah populer. "Investor mesti menimang bersaing dengan waralaba salon populer," terang Amir. 

Sumber : Harian Kontan
Dea Chadiza Syaf ina, Fahriyadi